Jasa Pasang Marmer | Jual Lantai Marmer Bakar

Jasa Pasang Marmer | Jual Lantai Marmer Bakar


Siapa yang tidak mengenal batu marmer, batu marmer merupakan jenis batuan yang sangat indah serta memiliki corak dan pola yang sangat indah. Berdasarkan warnanya, marmer terbagi atas 2 jenis yaitu marmer putih dan marmer berwarna. Marmer putih dihasilkan dari metamorfosa batu kapur murni atau batu kapur dolomitan, sedangkan untuk marmer yang berwarna berasal dari metamorfosa batu kapur tidak murni. Karena keunikannya inilah corak dari marmer menjadikannya banyak diburu dan diminati untuk digunakan sebagai batu hiasan rumah, serta untuk mempercantik tampilan lantai dan dinding pada sebuah rumah atau bangunan.

Batuan marmer mempunyai ciri khas tersendiri yang berbeda dengan batuan lainnya, tidak ada salahnya jika kita le ciri-cirinya adalah sebagai berikut :
1. Mempunyai struktur batu yang kompak.
2. Mempunyai gugusan kristal yang relatif sama dengan tekstur halus hingga tekstur yang agak kasar.
3. Mempunyai beberapa kandungan khas yang alami.
4. Mempunyai nilai jual yang cukup tinggi, tergantung pada warna dan juga tekstur batu tersebut.
5. Mempunyai warna putih jernih (ketika kualitas tinggi), atau abu-abu, pink, merah, kuning, maupun krem.
6. Adanya gores arah jurus dan juga lapisan graphit atau silikat gelap.
7. Memiliki sifat kualitas yang sangat terpengaruh oleh porositas, kekuatan regangan, ketahanan terhadap pengaruh cuaca dan suhu.

Memasang lantai marmer memiliki keunggulan yaitu sifatnya yang lebih tahan terhadap goresan, tidak mudah menghantarkan panas karena marmer yang diaplikasikan pada lantai akan terasa lebih dingin dan sejuk, lebih tahan lama karena marmer memiliki struktur yang kokoh, tersedia dalam beragam pilihan mulai dari pola dan corak, dan jika lantai marmer terkena noda anda cukup mengelapnya memakai tissu atau kain lap basah.
Ada banyak sekali jenis-jenis lantai marmer seperti marmer Ujung Pandang, marmer Java Anti Queen, marmer Bromo Agung, marmer Kawi Agung dan masih banyak lagi. Dan dari semua jenis marmer tersebut memiliki keunggulan, ukuran, dan harga masing-masing. Jadi bagi anda jangan ragu lagi memasang lantai marmer pada rumah anda, karena rumah anda akan tampil menakjubkan dan akan menjadi nilai investasi yang tinggi untuk ke depannya.

Jasa Pasang Marmer | Jual Lantai Marmer Bakar
Jasa Pasang Marmer | Jual Lantai Marmer Bakar



Kami Sentral dari seluruh kerajinan marmer, pelayanan kami ke seluruh wilayah Indonesia. Anda bisa memesan kerajinan sesuai keinginan anda. Kami menggunakan bahan marmer dengan kualitas yang terbaik karena langsung dari Kota Marmer Tulungagung. Atau anda bisa datang ke gallery kami yang beralamat Jl.Kanigoro GG.04 No.35 Blumbang, Campurdarat, Tulungagung-Jawa Timur. Kami selalu memprioritaskan kepuasan para customer, jadi kami akan selalu melayani dengan ramah serta dengan barang berkualitas terbaik, dan dapatkan harga termurah dari kami.

UNTUK PEMESANAN DAN INFO LEBIH LANJUT SILAHKAN HUBUNGI :
TITA PUSPITASARI
No.HP : 0856 4676 0871/W.A : 0812 2157 5008
Pin BBM : 5F68B51D
Email : pengrajinmarmer88@gmail.com
 

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.